Film "Kong Scull Island" merupakan film kedua tentang kingkong yang 100% berbeda dengan pendahulunya, "King Kong". Film yang sebelumnya menduduki peringkat pertama tangga box office sebelum penayangan "Beauty And The Beast" ini juga memiliki sejumlah fakta menarik, yang sayang banget kalau kamu sampai gak tahu. 1. 'Kong: Skull Island' adalah reboot dari franchise King Kong yang menjadi film kedua dalam MonsterVerse , sekaligus prekuel dari film 'Godzilla' yang dirilis pada 2014 lalu. Film yang dibintangi Tom Hiddleston, Samuel L. Jackson, John Goodman, hingga Brie Larson ini memulai pengambilan gambar pertama para 19 Oktober 2015 di Hawaii. r2s7f.